BATAM | Go Indonesia.id_Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan kita kesehatan dan kesempatan untuk kembali menyambut bulan suci Ramadhan. sabtu (1/3/25).
Bulan yang penuh berkah, ampunan, dan rahmat ini menjadi momen bagi kita semua.
Mari meningkatkan ketakwaan, memperkuat silaturahmi, serta menumbuhkan semangat kebersamaan dan kepedulian sosial.
Saya, Abdul Aziz Nasutionย pimpinan redaksi Media Go Indonesia.id mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1446 H kepada seluruh kaum muslimin.
Semoga di bulan yang mulia ini, kita diberikan kekuatan dan keikhlasan dalam menjalankan ibadah, serta semakin bertumbuh dalam keimanan dan kebaikan.
Mari kita manfaatkan bulan suci ini sebagai momentum untuk memperbaiki diri, mempererat persaudaraan.
Dan meningkatkan produktivitas dengan penuh keikhlasan.
Semoga ibadah kita diterima oleh Allah SWT dan membawa keberkahan bagi kita semua.
Wassalamuโalaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Redaksi