Satgas Yonif 407/PK , Selain Melaksanakan Tugas Pengamanan , Laksanakan Giat Mengajar Bantu Guru di Sekolah

Satgas Yonif 407/PK , Selain Melaksanakan Tugas Pengamanan , Laksanakan Giat Mengajar Bantu Guru di Sekolah

Editor : AA Nasution
FAK-FAK | Go Indonesia.id _ Dalam rangka menjalin silaturahmi Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK Pos Tomage melaksanakan Tenaga pendidik melalui mengajarย  secara langsung di SD N 2 Inpres Bomberay, Kampung Warisa Mulya, Distrik Tomage, Kabupaten Fakfak.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 407/PK, Letkol Inf Hermawan Setya Budi, M.Han. dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Teluk Bintuni, Papua Barat, Senin (15/01/2024).

Bacaan Lainnya

Advertisement

Advertisement

โ€œDalam mendukung terselenggaranya pelaksanaan tugas pengamanan wilayah perbatasan , kami melaksanakan kegiatan Tenaga pendidik Mengajar kepada parasiswa SD N 2 Inpres Bomberay tentang PBB,tata cara upcara dan pemberian/pembagian Sargal alat tulis kepada parasiswa di SD N 2 Inpres Bomberay.

Satgas Yonif 407/PK , Selain Melaksanakan Tugas Pengamanan , Laksanakan Giat Mengajar Bantu Guru di Sekolah

Selanjutnya dengan demikian secara tidak langsung akan terjalin komunikasi dan hubungan yang baik antara TNI dengan masyarakat di perbatasan,โ€ ungkap Dansatgas.

Bapak Sofyan Kepala Sekolah SD N 2 Inpres Bomberay, merasa senang danย  rasa terima kasihnya kepada TNI yang telah membantu dan terlibat dalam kegiatan mengajar di sekolah nya. Ujar(pensatgas YONIF 407/PK) Senin 15/1/2024

Sumber : Pensatgas Yonif 407/PK


Advertisement

Pos terkait