DHARMASRAYA | Go Indonesia.id-Kepemudaan Jorong Mayang taurai Nagari Koto Gadang kecamatan Koto Besar Dharmasraya.
Melaksanakan Musyawarah Kepemudaan susunan pengurus baru Periode 2024-2029 untuk mengisi masing-masing porsi Devisi atau seksi ke organisasian kepemudaan.ahad,(17/11/24)
Pelaksanaan musyawarah Kepemudaan Mayang Taurai digelar di mushola lama kompleks Pasar Blok D, Koto Gadang hari Sabtu 17/11/2024 malam WIB.
Adapun susunan pengurus Pemuda jorong Mayang Taurai Periode 2024- 2029
Sebagai berikut :
Penasehat
Zulfuadi
Muliardi
Hendra Gusti
Ketua Yuli Fitriadi
Wakil ketua Aprison
Sekretaris I
Eri Yusnanto
Sekretaris II
Beni G Raharja
Bendahara yulmadewi
Devisi olahraga
Devisi keagamaan
Devisi sosial
Devisi pengembangan
Devisi kesenian dan kebudayaan kebudayaan
Devisi pemberdayaan perempuan
Devisi Pengalangan Dana
Devisi Humas
Dalam sambutannya Ketua Pemuda jorong Yuli Fitriadi mengatakan,dengan telah terbentuk kordinator Devisi Kepemudaan Mayang Taurai dengan terpilihnya saudara saudara yang telah di tunjuk dapat melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya.
Tambahnya lagi,”
Ketua menekankan kepada seluruh jajaran jalin Komunikasi dan kordinasi lebih intens sehingga hubungan selalu terjaga dengan baik,”pungkasnya.
” Selamat bertugas kepada jajaran karang taruna kejorongan Mayang Taurai Periode 2024- 2029.
selalu kompak dalam kebersamaan terdepan dalam prestasi untuk kemajuan Nagari koto gadang,”ujarnya menutup.
Salah seorang penasihat kepemudaan Jorong Mayang taurai zulfuadi
Mengatakan, kepada jajaran pengurus baru dan para Devisi kepemudaan Jorong Mayang taurai periode 2024-2029 yang telah dipilih secara langsung dan demokrasi.
Berharap kedepannya organisasi tingkat kejorongan ini semakin banyak kegiatan positif dan sosial ditengah masyarakat.
Terpenting Dalam pengabdian organisasi sosial ini kita harus Tanggap dalam permasalahan baik secara organisasi maupun dalam bermasyarakat.
Responsif dalam memecahkan permasalahan
Berkeadilan dan sejahtera dalam kebijakan dan keputusan,”beber mantan sekretaris karang taruna koto gadang ini
Reporter : ( mat)